Reaksi Reduksi dan Oksidasi (Reaksi Redoks)
Jika dalam suatu reaksi ada zat yang mengalami oksidasi dan ada zat yang mengalami reduksi, maka reaksi ini disebut reaksi redoks.
Bilangan Oksidasi (Biloks)
Bilangan oksidasi (biloks) adalah bilangan yang menunjukkan jumlah elektron suatu atom unsur yang dilepaskan atau diterima suatu unsur atau senyawa.
Harga bilangan oksidasi dapat bertanda positif atau negatif. Jika bertanda positif berarti atom melepaskan elektron, dan jika bertanda negatif artinya atom menerima elektron.
Aturan penentuan bilangan oksidasi unsur-unsur adalah sebagai berikut:
Bilangan oksidasi atom unsur bebas = 0
Contoh:
Biloks atom Na dalam unsur Na = 0
Biloks atom H dalam unsur H2 = 0
Biloks atom S dalam unsur S8 = 0
Bilangan oksidasi atom logam dalam senyawa selalu bertanda positif
Contoh:
Na = +1
K = +1
Mg = +2
Al = +3
Fe = +2 dan +3
Pb = +2 dan +4
Bilangan oksidasi atom H dalam senyawanya = +1
Kecuali dalam senyawa hidrida, maka biloks atom H = -1.
Contoh senyawa hidrida = NaH, KH, CaH2, BaH2
Bilangan oksidasi atom O dalam senyawanya = -2,
Kecuali dalam beberapa senyawa, seperti:
Senyawa peroksida, seperti senyawa H2O2, Na2O2, BaO2, maka biloks O = -1
Senyawa superoksida, seperti KO2, NaO2, maka biloks O = -½
Senyawa F2O, biloks O = +2
Bilangan oksidasi atom Flour (F) dalam senyawanya = -1
Bilangan oksidasi suatu atom unsur dalam suatu ion monoatom = muatan ionnya
Contoh:
Biloks atom Na dalam ion Na+ = +1
Biloks atom Ca dalam ion Ca2+ = +2
Biloks atom O dalam ion O2- = -2
Jumlah bilangan oksidasi atom unsur dalam suatu senyawa = 0
Contoh:
Dalam HNO3
(1 x biloks H) + (1 x biloks H) + (3 x biloks O) = 0
Dalam Al2(SO4)3
(2 x biloks Al) + (3 x biloks S) + (12 x biloks O) = 0
Jumlah bilangan oksidasi atom unsur dalam suatu ion poliatom = muatannya
Contoh:
Dalam MnO4-
(1 x biloks Mn) + (4 x biloks O) = -1
Dalam Cr2O72-
(2 x biloks Cr) + (7 x biloks O) = -2
Contoh soal:
Tentukan bilangan oksidasi atom N dalam HNO3!
Jawab:
Tentukan bilangan oksidasi atom Fe dalam Fe2O3!
Jawab:
Tentukan bilangan oksidasi atom Mn dalam MnO4-!
Jawab:
Tentukan bilangan oksidasi atom Cr dalam Cr2O72-!
Jawab:
Perkembangan Konsep Reduksi Oksidasi
Konsep reaksi reduksi dan reaksi oksidasi telah mengalami perkembangan, diantaranya sebagai berikut:
Konsep reaksi redoks berdasarkan pengikatan dan pelepasan oksigen
Oksidasi adalah reaksi pengikatan oksigen
Contoh:
Reduksi adalah reaksi pelepasan oksigen
Contoh:
Konsep reaksi redoks berdasarkan penerimaan dan pelepasan elektron
Oksidasi adalah reaksi pelepasan elektron oleh suatu zat
Contoh:
Reduksi adalah reaksi penerimaan elektron oleh suatu zat
Contoh:
Konsep reaksi redoks berdasarkan kenaikan dan penurunan bilangan oksidasi
Oksidasi adalah reaksi yang mengalami kenaikan bilangan oksidasi
Reduksi adalah reaksi yang mengalami penurunan bilangan oksidasi
Contoh:
Reaksi Reduksi Oksidasi (Redoks)
Reaksi reduksi dan oksidasi selalu berlangsung bersamaan, disingkat reaksi redoks.
Zat-zat yang menerima elektron atau mengalami reduksi dinamakan oksidator atau pengoksidasi, dan zat-zat yang melepaskan elektron atau mengalami oksidasi dinamakan reduktor atau pereduksi.
Contoh:







0 komentar:
Posting Komentar