Massa Atom Relatif (Ar) menyatakan perbandingan massa rata-rata satu atom unsur terhadap 1/12 massa atom karbon C-12.
Perbandingan massa ini dapat dituliskan sebagai berikut:
Massa Atom Molekul Relatif (Mr) menyatakan perbandingan massa molekul unsur atau senyawa terhadap 1/12 massa atom karbon C-12.
Secara matematis dapat dinyatakan:
Setelah menyimak video di atas, silahkan kerjakan soal dengan mengklik link berikut:
Tugas Ar dan Mr
Terima kasih!
Keep Spirit, Do the Best, You Can! :)







0 komentar:
Posting Komentar